Manfaat Tanaman Pacar Air
Obat Tradisional | Obat Alam | Obat Non Kimia | Obat Kebun Sendiri | Obat Apotik Hidup
Pacar air (Impatient balsamina L.) lebih dikenal sebagai tanaman hias
yang mempunyai beragam warna bunga, dari yang kuning, putih, merah,
merah jambu, maupun kombinasi-kombinasi warna. Semua bagian dari tanaman
pacar air, dari mulai akar, batang, daun, bunga, dan biji, dapat
dimanfaatkan untuk pengobatan penyakit
bunga pacar air dapat dimanfaatkan dengan resep-resep berikut :
Pemakaian Luar
bunga pacar air dapat dimanfaatkan dengan resep-resep berikut :
Pemakaian Luar
- Rematik, radang kulit (dermatitis), dan bengkak. Bunga pacar air segar yang telah dihaluskan ditempelkan pada bagian yang sakit.
- Tulang patah atau retak dan antiradang (antiinflamasi). Daun pacar air segar dihaluskan lalu ditempelkan pada bagian yang sakit.
- Bisul (furunculus) dan radang kulit (dermatitis). 15 gram daun pacar air segar, 5 lembar daun cocor bebek segar, dihaluskan lalu ditempelkan pada bisul.
- Radang kuku. Seluruh herba pacar air secukupnya dihaluskan lalu ditempelkan pada kuku dan dibungkus dengan kain kasa. Lakukan 7-14 hari secara rutin.
Pemakaian Dalam
Peluruh haid/melancarkan haid (emenagog) :
- 4-5 bonggol akar pacar air, direbus dengan 400 cc air hingga tersisa 200 cc, lalu diminum airnya setelah disaring. Lakukan 3-4 kali sehari.
- 6 gram biji pacar air dan 15 gr temu hitam, direbus dengan 400 cc air hingga tersisa 200 cc, lalu disaring dan diminum airnya hangat-hangat.
- 3-10 gram biji pacar air, 30 gr daun dewa segar, 10 gr temulawak, direbus dengan air secukupnya. Setelah disaring lalu airnya diminum.
Nyeri haid (dysmenorrhea) : 10 gr daun pacar air, 15 gr umbi rumput teki, 15 gr temu hitam, direbus dengan air secukupnya lalu disaring dan diminum airnya.
Keputihan (leucorrhea) :
- 30 gr daun segar tanaman pacar air, direbus dengan 600 cc air hingga tersisa 300 cc, lalu idsaring dan diminum airnya.
- 30 gr daun pacar air segar, 15 gr daun sambilotokering, direbus dengan air secukupnya, lalu disaring dan diminum airnya.
Bisul (furunculus), radang kulit (dermatitis). 3-6 gr bunga pacar air, 5 lembar daun cocor bebek, direbus dengan 500 cc air hingga tersisa 200 cc, lalu disaring dan diminum airnya.
Radang usus buntu kronis. 30 gr heba pacar air, 30 gr sambiloto, direbus dengan 600 cc air hingga tersisa 300 cc, lalu disaring dan diminum airnya.
Tekanan darah tinggi (hipertensi). 10 gr bunga pacar 100 gr seledri kecil, direbus dengan 400 cc air hingga tersisa 200 cc, disaring lalu diminum airnya.
Sakit pinggang (lumbago), kaku leher, kaku pinggang, rematik. 15 gr akar pacar air, 30 gr akar sawi langit, 15 gr jahe merah, direbus dengan 600 cc air hingga tersisa 300 cc, disaring, lalu diminum airnya. Lakukan 2-3 kali sehari secara teratur.
Kata Kunci/ keyword Terkait dengan artikel ini :
obat
tradisional,obattradisional,darah tinggi,pelangsing,obatkuat,kanker
rahim,jamu tradisional,penyakit kanker,penyakit diabetes,ramuan jamu
tradisional,gejala penyakit jantung,penyembuhan kanker,jamu
kuat,penyakit gula,tanaman tradisional,terapi diabetes,penyakit diabetes
melitus,penyembuhan jantung,mengobati diabetes,mengatasi
diabetes,penyembuhan stroke,cara mengatasi diabetes,cara mengobati
diabetes,penyembuhan diabetes,dr boyke dian nugraha,jamu kuat pria,jamu
kuat lelaki,jamu kuat tradisional,cara mengobati penyakit diabetes,jamu
diabetes,cara penyembuhan diabetes,keladi tikus kapsul,jamu tradisional
kuat lelaki,0bat kuat,penyakit diabetes dan pengobatannya,Manfaat bunga Hibiscus , Manfaat Tanaman Pacar Air
Tidak ada komentar:
Posting Komentar